Rabu 31 Desember 2025, Dinas Sosial Kabupaten Temanggung mengajak seluruh masyarakat untuk memulai gerakan memilah sampah. Mari kita mulai gerakan memilah sampah berdasarkan jenisnya, yaitu sampah organik, sampah anorganik, sampah B3, mulai dari diri kita, mulai dari rumah kita, mulai dari lingkungan kita, mari kita wujudkan nataru minim sampah.
DINSOS