Detail Berita

Dinas Sosial Kabupaten Temanggung mengikuti Rapat Pertemuan Lintas Sektoral Puskesmas Dharma Rini Tahun 2025.  Bertempat di Aula Manggal Praja Kecamatan Temanggung, hari Selasa 18 Februari 2025.  Pertemuan dipimpin langsung oleh Camat Temanggung, dihadiri oleh semua stake holder di wilayah Puskesmas Dharma Rini.  Membahas evaluasi kegiatan di bidang kesehatan tahun 2024 dan perencanaan kegiatan tahun 2025.